Pages

Kamis, 01 Maret 2012

Motivasi "Impian" .

Masing-masing dari kita pastilah mempunyai sebuah impian. Entah apa itu, pastilah sangat mulia. Saya hanya mengingatkan Anda, bila impian Anda baik maka raihlah. sesulit apapun, sesukar apapun, dan serumit apapun impian Anda, pasti Anda bisa MERAIHNYA.

Tak perlu merasa bahwa Anda tak sanggup untuk meraihnya, karena itu bukan hal yang penting.
yang terpenting adalah "bagaimana Anda meraih impian itu".

Saya tau bagi Anda yang pesimistis, pasti sulit berfikir seperti itu. Tapi tahukan Anda bahwa kita diciptakan memiliki kemampuan yang sama, kita bisa lakukan semuanya.

Saya ingin berbagi kata kunci kepada Anda, yaitu "berfikir, berdoa, berusaha, berdoa".

1. Berfikir = berfikirlah bagaimana Anda bisa meraih impian. tak perlu muluk-muluk yang pentimg logis.
2. Berdoa = berdoalah atas langkah pertama Anda (berusaha *red), karena doa adalah segalanya.
3. Berusaha = usahalah atas apa yang telah Anda rencanakan pada langkah 1
4. Berdoa = berdoalah selalu.Karena berdoa dan usaha harus seimbang.

Percayalah, Anda mampu dan Anda sanggup meraih mimpi Anda.
SEMANGAT...!!

ditulis oleh dwinanda putri masitha . Atas dasar rasa yakin bila kita semua sanggup meraih mimpi.

0 komentar:

Posting Komentar